Lompat ke isi utama
Berita
Kembali Sosialisasikan Pengawasan Partisipatif, Bawaslu Lahat ajak OKP dan Ormas pakai strategi untuk Awasi Pemilu tahun 2024
humas
LAHAT-BAWASLU – Bawaslu Lahat kembali menggelar sosialisasi pengawasan pemilupartisipatif dengan mengundang kelompok-kelompok strategis seperti Ormas, OKP, Komunitas sampai dengan siswa-siswi calon pemilih pemula yang potensial di Kabupaten Lahat;
 Siaga Pengawasan Satu Tahun Menuju Pemilu 2024, bawaslu Lahat gelar Soft launching
humas
LAHAT-BAWASLU – Badan Pengawas Pemilihan Umum (Bawaslu) Kabupaten Lahat gelar Siaga Pengawasan Satu Tahun Menuju Pemilu 2024.
29 PKD Kecamatan Lahat Dilantik  Begini Pesan Andra
humas
Lahat - Sebanyak 29 Panwaslu Kelurahan/Desa (PKD) Kecamatan Lahat, Kabupaten Lahat terpilih, resmi di lantik, pada Senin (6/2/2022) di Gedung GOW. Pelantikan berjalan sukses dan khidmat.
1.166 Calon pengawas pemilu kelurahan/desa (PKD) Ikuti Seleksi wawancara
humas
LAHAT-BAWASLU – 1.166 Calon pengawas pemilu (panwaslu) kelurahan/desa (PKD) untuk Pemilu 2024 di Kabupaten Lahat jalani seleksi wawancara.